Sebagai dua kutub
kekuatan sepakbola dunia dan juga punya sejarah panjang di Piala Dunia, duel
klasik Italia versus Brasil yang akan digelar di Jenewwa Swiss Jumat 22 Maret
2013 dini hari WIB bakal menjadi partai krusial untuk persiapan sekaligus
reputasi kedua tim.
Untuk menjaga
reputasi dan persiapan jangka panjang, Pelatih Italia Cesar Prandelli memasukan
nama Pablo Osvaldo dan Daniele De Rossi yang masih terkena larangan main di
laga Kualifikasi Piala Dunia berikutnya melawan Malta Rabu mendatang, namun
keduanya bisa turun menghadapi Brasil.
Setelah kalah dari
Inggris bulan kemarin. Pelatih Brasil Luiz Felipe Scolari begitu membutuhkan
kemenangan pertama di periode kedua kepemimpinanya membesut Selecao saat
melawan Italia guna mengangkat moril pasukannya dan mendapatkan kepercayaan
penuh publik kepadanya.
5 pertandingan
terakhir Italia
07/02/2013 Belanda
1-1 Italia (Persahabatan)
15/11/2013 Italia 1-2
Prancis (Persahabatan)
17/10/2012 Italia 3-1
Denmark (Kualifikasi PD)
13/10/2012 Armenia
1-3 Italia (Kualifikasi PD)
12/09/2012 Italia 2-0
Malta (Kualifikasi PD)
5 pertandingan
terakhir Brasil
07/02/2013 Inggris
2-1 Brasil (Persahabatan)
22/11/2012 Brasil 2-1
Argentina (Persahabatan)
15/11/2012 Brasil 1-1
Kolombia (Persahabatan)
16/10/2012 Jepang 0-4
Brasil (Persahabatan)
12/10/2012 Brasil 6-0
Irak (Persahabatan)
5 pertemuan terakhir
22/06/2009 Italia 0-3
Brasil (Piala Konfederasi)
11/02/2009 Brasil 2-0
Italia (Persahabatan)
08/06/1997 Italia 3-3
Brasil (Persahabatan)
17/07/1994 Brasil 0-0
Italia (Final Piala Dunia) Brasil menang adu penalti
05/07/1982 Itali 3-2
Brasil (Piala Dunia)
Perkiraan starting
line-up
Italia (4-2-3-1): Buffon;
Maggio, Bonucci, Barzagli, De Sciglio; De Rossi, Pirlo, Marchisio; Montolivo;
Osvaldo, Balotelli
Brasil (4-2-3-1): Julio
Cesar; Dani Alves, Marcelo, Thiago Silva, David Luiz; Luiz Gustavo, Fernando;
Neymar, Oscar, Hulk; Fred
Prediksi
Brasil -1/2